Ini Dia Manfaat Dari Pohon Katilayu

 

Deskripsi:

Pohon yang memiliki bentuk buah menyerupai buah kopi dan bentuk pohonnya yang besar ini memang belum dikenal luas oleh masyarakat, jadi pohon katilayu masih langka.

Artikel:

Perkembangan zaman semakin maju maka tanaman-tanaman pun semakin banyak ditemukan oleh masyarakat dan salah satunya yaitu pohon katilayu. Ya, mungkin memang banyak yang belum mengetahui jenis pohon ini karena memang banyaknya terdapat di Cirebon Jawa Barat. pohon ini adalah jenis pohon yang sama seperti lainnya tetapi buahnya lebih menyerupai buah kopi karena memang bentuknya bulat kecil dan berwarna-warni. Jenis pohon ini tidak berbeda jauh denganpohon lainnya kok, ya memiliki daun, batang, akar,dan getah kayu.  Lengkap seperti pohon pada umumnya.

Nah, anda harus mengetahui walaupun pohon ini masih jarang ditemukan karena banyaknya di Jawa Barat tetapi manfaatnya sangat banyak, jadi mereka yang tahu akan manfaatnya sering memburu pohon ini. Banyak khasiat didalamnya yang bisa dimanfaatkan. Tapi sayang sekali karena manfaatnya yang banyak pada pohon ini salah satunya yaitu untuk supranatural, oleh sebab itu banyak orang yang menyalah gunakan khasiatnya. Maka dari itu, pada artikel ini akan kami paparkan beberapa manfaat yang didapatkan dari pohon ini.

Manfaat Pohon Katilayu

Termasuk dalam pohon langka pohon ini memiliki banyak manfaat salah satunya adalah getah, iya getah daripohon katilayu. Dibawah ini akan kami paparkan secara jelas untuk anda.

  1. Untuk Pemancing

Bagi anda yang sangat hobi dengan memancing lebih baik memanfaatkan dari getah pohon katilayu saja, ya karena pada pohon ini memiliki manfaat yang besar untuk anda memancing lebih gampang dimakan ikan-ikan yang diinginkan.

  1. Untuk Supranatural

Mungkin bagi anda yang masih percaya dengan hal-hal ghoib bisa menggunakan pohon katilayu karena ternyata banyak manfaatnya loh. Anda bisa menggunakannya untuk pelet orang, membawa kewibawaan pada diri anda, dan membawa keberuntungan. Anda ragu? Maka cepatlah coba saja ya kawan.

Itulah beberapa manfaat dari pohon katilayu yang bisa kami tulis, anda bisa membuktikannya sendiri dengan mencoba.