Deretan Oleh-oleh Khas Malang yang Populer

pxhere.com

Pernah berkunjung atau berlibur ke Batu dan Malang? Bahkan anda pernah beberapa kali ke sana? Pastinya anda tidak akan melewatkan beberapa wisata yang populer. Nah, yang tidak pernah dilupakan di kota Malang bukan hanya masalah tempat wisata saja, akan tetapi anda wajib untuk mengunjungi tempat yang menyedikan oleh-oleh khas Malang. Malang memang terkenal karena tempatnya yang sejuk dan cocok dijadikan destinasi liburan anda. Akan tetapi, dibalik itu semua juga menyimpan kekayaan begitu besar akan oleh-oleh baik berupa makanan, minuman sampai dengan souvernir. Kota yang terkenal dengan apelnya ini, bukan berarti hanya Apel yang menjadi oleh-oleh di Malang. Masih ada berbagai pilihan lainnya yang khas dan spesial.

Punya rencana untuk liburan atau berkunjung ke Malang? Maka jangan lupakan orang dekat kerabat atau yang tidak bisa pergi dengan Anda. Paling tidak anda sepulang dari liburan memberikan sesuatu yang itu diperoleh dari Malang. Namun itu bukan menjadi sebuah beban dalam anda melakukan wisata atau liburan. Meskipun harus anda tidak perlu terlalu memikirkannya. Sebab sekarang ini ada banyak sekali tempat yang ada di Malang yang menyedikan bebagai jenis oleh-oleh. Sehingga tidak perlu membuat anda bingung dan susah dalam menemukan. Bahkan anda juga bisa memperoleh oleh-oleh khas Surabaya. Jadi bukan menjadi sebuah hal yang sulit mencari oleh-oleh untuk saat ini.

Daftar Oleh-oleh yang Banyak Dicari di Malang

Anda tidak akan dimanjakan dengan tempat wisata terbaik. Di sana anda bisa menemukan juga tempat yang menawarkan berbagai pilihan oleh-oleh khas Malang. Tentu saja ini menjadi ciri tersendiri yang sangat sulit di temukan di kota lainnya. Jangan dikira Malang hanya mempunyai apel sebagai oleh-oleh utama. Memang yang populer ialah apel akan tetapi ada beberapa jenis oleh-oleh lainnya. Simak rekomendasinya, siapa tahu anda tertarik untuk membawanya pulang.

  • Keripik Tempe

Hampir sebagian daerah di Indonesia terdapat makanan yang satu ini. Akan tetapi, kalau keripik tempe yang berasal dari malang merupakan yang terbaik. Gurih kemudian kelezatannya akan menjadikan konsumen ketagihan. Sekarang sudah muncul dengan rasa baru, sepeti balado, ayam bakar, original, barbeque dan lainnya.

  • Bakpao Telo

Ketela, di malang bukan hanya dijadikan sebagai keripik saja. tetapi juga untuk pembuatan bakpao. Rasanya anda akan sangat rugi jika tidak mencobanya. Punya rasa yang berbeda ketela di Malang ini. Sayangnya kebanyakan dijadikan sebagai kuliner saja. Sifat yang tidak tahan lama, membuatnya jarang dipakai untuk oleh yang jauh.

  • Malang Strudel

Jenis oleh-oleh yang banyak dicari khususnya bagi wisatawan non domestik. Sangat mudah untuk ditemukan dengan isinya yang berupa buah-buahan. Kalau dilihat dari segi harga sangat mudah dijangkau. Bahkan bisa dikatakan murah dan anda pasti akan memboyong. Beberapa bisnis baru produk ini bermunculan dengan varian yang beragam pula.

  • Pia Cap Mangkok

Kalau di Yogyakarta sering dikenal dengan bakpia. Tetapi, ternyata di malang juga redwpqt pia cap mangkok. Camilan yang punya banyak pilihan isi, seperti keju, coklat bahkan kacang ijo. Keuntungan membawa oleh-oleh ini adalah tahan lama, bahkan sampai dengan dua Minggu. Tidak usah takut lagi pia basi.

  • Coklat Tempe

Mungkin anda akan sedikit bingung dengan oleh-oleh yang seru ini. Produk yang bisa dikatakan masih sangat baru. Tetapi sangat diminati masyarakat Malang. Sekarang sudah menjadi produk terbaik. Oleh-oleh zaman kekinian yang pasti di cari orang. Bukan hanya masalah unik, tetapi rasanya yang bikin nagih.

  • Sari Apel

Terakhir ada sari apel.  Produk yang begitu populer di Malang ini diambil dari sari buah apel. Bahan utamanya tentu saja apel, akan tetapi diambil sarinya dan duhyqbg ampasnya. Bebagai toko oleh-oleh di Malang menyedikannya, dengan banyak pilihan. Namun dari segi rasa tidak jauh berbeda sari apel ini.

Harga untuk Dapatkan Oleh-Oleh dari Malang

Harga oleh oleh khas malang, terkadang membuat anda berpikir ulang untuk membawakan pulang. Apalagi dengan budget liburan anda yang terbatas. Tentu oleh-oleh bukanlah menjadi prioritas utama. Anda justru menghabiskan uang untuk mendapatkan liburan yang berkualitas. Akan tetapi, tidak usah khawatir kalau ingin membawakan oleh-oleh dari malang. Sebab beberapa daftar oleh-oleh tadi memiliki harga yang relatif terjangkau. Tidak akan membuat kantong anda terkuras habis. Asalkan anda bisa membagi dana dengan baik. Minimal sediakan anggaran untuk membeli oleh-oleh. Tidak usah terlalu banyak, bahkan tidak harus semua yang khas dibawa. Cukup menyesuaikan anggaran saja itu sudah paling tepat.

Apa yang telah diberikan tadi merupakan sebagian kecil. Hanya diberi beberapa jenis oleh-oleh yang populer dan banyak peminatnya. Anda tidak harus membeli atau menjadikan semua sebagai oleh-oleh. Cari saja yang sesuai dengan pesanan anda. Atau kalau tidak yang paling disukai saja. Siapa tahu orang yang menerima nantinya bisa memanfaatkan oleh-oleh dengan baik. Itulah beberapa pilihan yang bisa anda lakukan. Mulai dari yang sudah lama populer kripik tempe atau bakpao telo. Sampai yang hadir dengan tampilan kekinian yakni makanan Malang Strude dan coklat tempe.